Bhabinkamtibmas Rowosari Laksanakan Pengamanan Vaksin Di SDN 4 Gempolsewu
Sabtu, 15-01-2022 - 12:14:02 WIB
SiagaOnline.com, Kendal - Bhabinkamtibmas Polsek Rowosari melaksanakan Pengamanan dan Monitoring vaksinasi anak usia 6-11 tThun diPukesmas 1 Rowosari, bertempat di SD N 4 Gempolsewu Kecamatan Rowosari Kabupaten Kendal. Sabtu (15/01/2022) peserta kegiatan tersebut adalah siswa-siswi SD N 4 Gempolsewu usia 6-11 Tahun.
Hadir pada kegiatan tersebut Kepala sekolah SD N 4 Gempolsewu Intiyati Spd, SD. Beserta guru. Nakes Pukesmas 1 Rowosari, Babinsa. Bhabinkamtibmas. dan orang tua siswa dan siswa yang di Vaksin.
Dalam pelasnaa kegiatan vaksinasi anak usia 6-11 tahun siswa SDN 4 Gempolsewu dilaksanakan dengan Prokes ketat Bhabinkamtibmas Gempolsewu Aipda Much Makrup menyampaikan himbauan agar seluruh masyarakat untuk selalu patuh pada 5M
"Kami menghimbau kepada seluruh peserta danorng tua yang mengikuti vaksinasi untuk patuhi 5M selalu menggunakan masker, menjaga jarak, mencuci tangan pakai sabun, menghindari kerumunan, mengurangi mobilita," ujar Bhabinkamtibmas Gempsewu.
Sementara itu Kepala sekolah SDN 4 Gempolsewu Intiyati S.pd, menjelaskan hasil dari faksinasi yang dilakukan oleh Nakes puskesmas Rowosari.
"Hasil dari vaksinasi Sinovac dengan sasaran 137 siswa-siswi, hadir 118 siswa, tervaksin 118 siswa tertunda 19 siswa dengan hasil ini semoga seluruh masyarakat yang sudah tervaksin bisa terhindar dari Covid 19," kata Kepala sekolah SDN 4 Gempolsewu. (Peni)
Jika Anda punya informasi kejadian/peristiwa korupsi dan lain-lainnya/rilis atau ingin pasang Iklan dan berbagi foto?
Silakan SMS/WatsApp ke:
0852-6599-9456
Via E-mail:
red_siagaonlinepku@yahoo.com / redaksisiagaonline@gmail.com
(Mohon Dilampirkan Data Diri Anda) |
Komentar Anda :